Jumat, 29 Januari 2016

Luka Pada Telinga

Assalamualaikum wr.wb

       Pernah merasakan sakit pada telinga ?? Entah itu berdengung, keluar kotoran  atau kemasukan benda asing. Nah ada beberapa jenis luka pada telinga diantaranya Pendarahan, Gendanga Pendengar Berlubang dan Kemasukan Benda Asing. Disini kita  akan membahas ketiga jenis itu satu per satu.


PENDARAHAN

       Pendarahan di telinga mungkin menunjukan luka parah di kepala, seperti tulang tenmgkorak retak, yang membahayakan keselamatan jiwa korban. Hal-hal yang harus kita lakuka jika melihat seseorang sedang pendarahn di telinga yaitu :

  1. Letakan korban dengan posisi miring. Telinga yang luka dimiringkan ke bawah di atas perban bersih untuk mengeringkan cairan. Jangan menyumbat atau menetesi telinga.
  2. Segera cari bantuan medis.

GENDANG PENDENGAR BELUBANG

       Kendang pendengar adalah membran diantara telinga tengah dan luar, yang sangat penting untuk mendengarkan. Kendang pendengar yang berlubangndapat disebabkan oleh perubahan tekanan, tiupan, ledakkan, benda asing atau infeksi.

Tanda-tanda dan Gejala
  • Nyeri sekali
  • Tidak bisa mendengarkan
  • Mengalir darah atau cairan

Tindakan
  • Sama seperti menangani Pendarahan pada telinga

KEMASUKAN BENDA ASING

Tindakan
  1. Jangan mengutak atik telinga. Jangan menghilangkan benda asing kecuali serangga. Jika benda berupa serangga, miringkan kepala orang menjauhi andadan teteskan satu tetes minyak hangat atau air ke telinga.
  2. Kemudian miringkan kepala ke arah andan sehingga serangga dapat meloncat keluar.
  3. Segera cari bantuan medis untuk menghilangkan segala benda asing yang ada di dalam telingan selain serangga.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar